Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2024

SEJARAH G 30 S PKI

Gambar
"G 30S PKI adalah peristiwa pemberontakan yang terjadi pada 30 September hingga awal Oktober 1965 . Peristiwa ini melibatkan penculikan dan pembunuhan enam perwira tinggi TNI Angkatan Darat, serta beberapa orang lainnya. Peristiwa ini diduga dilakukan oleh Partai Komunis Indonesia (PKI)." Berikut adalah beberapa fakta terkait peristiwa G30S PKI:  Tujuan utama gerakan ini adalah menggulingkan pemerintahan Presiden Soekarno dan mengubah Indonesia menjadi negara komunis.  Latar belakang peristiwa ini adalah dominasi ideologi Nasionalisme, Agama, dan Komunisme (NASAKOM) di era Demokrasi Terpimpin.  Peristiwa ini juga dikenal dengan sebutan Gestapu (Gerakan September Tiga Puluh) dan Gestok (Gerakan Satu Oktober).  Peristiwa ini menyebar ke Jawa Tengah dan D.I Yogyakarta.  Jenazah enam perwira tinggi militer ditemukan di Lubang Buaya, Jakarta Timur pada 3 Oktober 1965.  DN Aidit ditangkap di Desa Sambeng, Solo pada 22 November 1965 dan dieksekusi mati keesokan ha...

MEMBUAT BLOG DENGAN BLOGGER

Gambar
  Jenis-jenis Blogger ada 3  : 1. Blog Pribadi Adalah blog untuk postingan pribadi seperti jurnal harian online, penulis blog memiliki kebebasan membuat kon ten . 2. Blog Profesional   Adalah untuk konten profesional untuk khusus pada satu topik CEO dan pemasaran digital. 3. Blog Bisnis atau Perusahaan   Adalah untuk mempromosikan produk, toko online